Masihkah Berlaku Sombong setelah melihat ini ?


Sungguh Maha Besar, Melihat Ciptaan-Nya saja Kita tidak mampu apalagi Melihat Allah SWT, Renungkanlah bahan bacaan di bawah ini semoga kita terhindar dari Perbuatan Sombong. Sesungguhnya kita Sangat Kecil di Mata ALLAH SWT.
Tim unikaneh.com mendapatkan beberapa gambar mengenai perbandingan ukuran bumi, diantara beberapa bagian di jagat raya ini.


Gambar menunjukkan besar bumi dibandingkan dengan planet2 yang ukurannya lebih kecil, yaitu : Venus, Mars, Mercury, dan Pluto.

Lalu kita lihat gambar di bawah ini…

Ini bumi dibandingkan dengan planet2 yang lebih besar.. Ada Jupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus.

Selanjutnya…

Perhatikan Bumi apabila dibandingkan dengan Matahari.

Next…

Apabila dibandingkan dengan Arcturus, Matahari saja sudah terlihat sangat kecil, apalagi Bumi.
Sampai sini…

Dengan perbandingan diatas tadi, setidaknya kita menjadi sadar betapa kecilnya bumi, apalagi kita sebagai penghuninya. Terbayang jelas jagat raya yang sangat besar pada gambar skala-skala diatas. Bumi kita tidak kelihatan lagi di sini , bahkan matahari hanya sebesar debu

Antares adalah bintang ke-15 yang paling terang di angkasa. Sebenarnya masih banyak yang lebih besar lagi dari Antares, tapi belum ada bukti dan bahkan satelit huble tercanggihpun belum bisa memotretnya.

ane sempat berpikir juga… Siapakah kita…?
Layakkah kita sombong dihadapan ALLAH ?
Apakah tujuan hidup kita…?
Apa yang membuat hidup kita, manusia, berharga, mulia dihadapan ALLAH…?

Bumi saja yang menurut kalian besarnya cuma setitik, gimana kalian yang sangat kecil??? jadi.. tidaklah pantas manusia berjalan di atas muka bumi ini dengan sombong terhadap sesama makhluk Allah, apalagi berlaku sombong terhadap Penciptanya, Yang Maha Besar, Allah SWT.
Dan disini matahari sudah tak terlihat, bagaimana dengan bumi..?





75 Komentar:

  1. Subhaanallaah...
    sungguh tidak pantas kita menyombongkan diri di hadapan Allah...

    ReplyDelete
    Replies
    1. meskipun gak liat gambar di atas , kita tidak boleh sombong..

      Delete
  2. melihat bentuk bumi saja sekecil itu, jika dibandingkan dengan matahari..apalagi kita yang menghuni bumi menyombongkan diri kepada Allah. ngga kebayang.

    ReplyDelete
  3. Makasih yah gan untuk artikelnya
    _ oiya saya akan berterima kasih bila agan mempersilakan saya untuk terus berkunjung ke blog ini walaupun dengan status saya yang sbagai spammers.
    sebelumnya kami mhon maaf ya.

    ReplyDelete
  4. semua itu menunjukan bahwa tuhan kita maha kuasa dan segalanya

    ReplyDelete
  5. Subhanalloh....
    Allah maha segala. . .

    ReplyDelete
  6. Suatu pelajarann yang sangat berharga. terima ksih,
    banyak manusia yang tidak sadar akan hal itu. terima kasih atas pencerahannya gan. salam sukses.

    ReplyDelete
  7. Makasih yah gan untuk artikelnya
    _ oiya saya akan berterima kasih bila agan mempersilakan saya untuk terus berkunjung ke blog ini walaupun dengan status saya yang sbagai spammers.
    sebelumnya kami mhon maaf ya.

    ReplyDelete
  8. subahanalllah sungguh informasi yang sangat luar biasa dan sangat bermanfaat dan saya hanya bisamenyimpulkan bahwa di dunia ini tidak ada yang perlu di sombongkan karena bagaikan istilah bahwa di atas langit masih ada langit

    ReplyDelete
  9. thanks atas pencerahannya gan.. :D

    ReplyDelete
  10. ditunggu postingan bermanfaat berikutnya kawan.

    ReplyDelete
  11. Kunjungan malam..
    maaf yah mas bila kunjungan kami hanya merepotkan ..heheee
    terlepas dari itu kami selalu menyukai dan respek dengan artikel yang mas buat..

    ReplyDelete
  12. makasih banyak atas informasi yangb telah diberikan sob,,,sangat bermanfaat sekali buat saya,, menambah wawasan dan pengetahuan...ditunggu aupdatean terbarunya sob,,,mantap!!
    Ekiosku.com Jual Beli Online Aman Menyenangkan
    Commonwealth Life Perusahaan Asuransi Jiwa Terbaik Indonesia

    ReplyDelete
  13. betapa kecil nya bumi ini....
    terimakasih info nya.

    ReplyDelete
  14. betapa kecil dan rapuh nya kita manusia...
    jadi sangat tidak pantas sekali kita untuk menyombongkan diri.

    ReplyDelete
  15. jika bumi aja sekecil itu apa lagi kita manusia yang menghuni nya??

    ReplyDelete
  16. artikel yang bagus..
    semoga bisa menyadarkan orang banyak supaya tidak berlaku sombong hidup di bumi yang sangat kecil ini.

    ReplyDelete
  17. sungguh tidak ada yang bisa dibanggakan dari makhluk kecil seperti manusia. karena ada yang jauh lebih sempurna dan hanya Dia-lah yang memiliki kesempurnaan sesungguhnya.

    ReplyDelete
  18. bermanfaat banget infonya-infonya bagi saya


    makasih ya gan

    ReplyDelete
  19. masyaalloh, maha agung Alloh yang telah menciptakan alam semesta ini, bener gan tidak ada yang patut kita sombongkan dalam diri ini, karena kita sangat,sangat,sangatlah kecil dan tidak ada apa-apanya di banding dengan pencipta kita. terenyuh gan baca artikel di atas, thanx info'a gan,,

    ReplyDelete
  20. Betapa kecilnya bumi, dan betapa kecilnya juga manusia, memang bener gan, gak ada yang harus di sombongin dari diri manusia,

    ReplyDelete
  21. apa yang harus di sombongkan gan, thanks atas infonya sangat bermanfaat sekali tuk saya........!

    ReplyDelete
  22. bila melihat perbandingan diatas kalo manusia sebesar apa terlalu kecil dan sanagt tidak pantas untuk merasa sombong

    ReplyDelete
  23. Hallo,,

    Makasih atas infonya ya sobat,, bermanfaat bangett infonya


    sukses slalu

    ReplyDelete
  24. infonya menarik dan sangat bermanfaat

    ReplyDelete
  25. kita tidak pantas gan untuk berlaku sombong ...

    ReplyDelete
  26. kayaknya kalo di lihat di planet Antares, kita sebagai manusia lebih kecil lagi dari pecahan atom.

    Alhamdulillah, Allah aza wa jalla mempunyai asmaul husna. Ar-Rahman, Ar-Rahim.

    Maha Hebat Allah.

    ReplyDelete
  27. tidak pantas gan kita berlaku sombong ... kita hanya manusia biasa yang tak luput dari salah dan dosa

    ReplyDelete
  28. jika masih belum juga sadar ketika melihat fakta yang ada, betapa ruginya menyombongkan diri dihadapan Allah SWT.

    ReplyDelete
  29. artikel yang sangat menyadarkan kita, bahwa tidak ada gunanya hidup sombong, hidup didunia hanyalah sementara. terima kasih.

    ReplyDelete
  30. sungguh besar kekuasannya ..subhanallah !!

    ReplyDelete
  31. tak pantas gan kita berlaku sombong ... sombong merupakan sifat buruk dari setan

    ReplyDelete
  32. susah juga gan menghindari sifat sombong perlu akan pengamaalan yang kuat

    ReplyDelete
  33. setelah membaca artikel ini saya jadi tersentuh gan,,, " benar kita jangan bertindak sombong "

    ReplyDelete
  34. Terima kasih atas infonya ,,artikel ini saangat menyentuh batin

    ReplyDelete
  35. Kita hanya ciptaannya.tidak layak sombong.tujuan hidup kita untuk beribadah kpada allah swt. jadi kita selayaknya ciptaannya jangan sombong terhadap apapun

    ReplyDelete
  36. jangan sampe dekh kita jadi manusia sombong.

    ReplyDelete
  37. tidak alsan bagi kita untuk mnjadi orang sombong, karena diatas langit kan masih ada langit

    ReplyDelete
  38. astghfrlloh...
    nice info gan
    ditunggu artikel selanjutnya gan


    dokterpena.com

    jasa seo, jasa seo surabaya, seo murah

    kursus-private.com

    kursus privat, les privat surabaya-mojokerto

    ReplyDelete
  39. benar juga kata orang2 bijak, Diatas langit masih ada langit, dan kesombongan adalah Pakaian Allah, yg tak sepantasnya kita kenakan.

    ReplyDelete
  40. Allahu Akbar.
    Allah Maha Besar

    ReplyDelete
  41. Kita ciptaanya yg hnya sekecil debu, tapi difasilitasi alam dan seisinya, sungguh Allah Maha penyayang.

    ReplyDelete
  42. manusia tidak layak untuk sombong.

    ReplyDelete
  43. subhanallah...sungguh besar kuasa Allah SWT. memang kita selaku manusia tak pantas untuk sombong atas apa yang kita dapat...

    ReplyDelete
  44. ALLAHU AKBAR...
    kita ga pantes sombong. . . .

    ReplyDelete
  45. bener banget tukh gan,,tpi itulah manusia kadang lupa manusia itu diciptakan oleh siapa dan untuk apa mereka sebenarnya di diciptakan..

    ReplyDelete
  46. bergidik dan hampir menetes air mata saya melihat artikelnya. trus saya search lagi di google ternyata memang kita hanya "butiran debu" yg melayang2 di galaxy ini. Maha besar sang pencipta.

    ReplyDelete
  47. subhanalloh,,Alloh swt adalah Sang Maha pencipta segala isi dunia ini,dan kita tidak patut menyombongkan diri kita,,karena kita tidak ada apa-apanya

    ReplyDelete
  48. ingatlah bahwa di atas bumi,ada matahari, dan diatas matahari ada planet lainnya yang lebih besar dan besar lagi,,seharusnya kita menyadarinya dan bukan menyombongkan diri kita,,

    ReplyDelete
  49. subahannalah terharu ane gan :(

    ReplyDelete
  50. Terimakasih banyak atas informasinya.

    ReplyDelete
  51. manusia memang gak berhak untuk berlaku sombong, nice artikel gan.

    ReplyDelete
  52. ya Alloh, di gambar terakhir matahari aja gak keliatan, berarti betapa kecilnya bumi ini, apalagi penghuninya,, subhanalloh

    ReplyDelete
  53. begitu kecilnya bumi ini, maka penghuninya pun tidak boleh berlaku sombong,,

    ReplyDelete
  54. apa yang patut disombongkan dalam diri manusia?? gak ada.....

    ReplyDelete
  55. maha besar Alloh yang telah menciptakan semuanya..

    ReplyDelete
  56. subhanallah, ampuni kami ya allah

    ReplyDelete
  57. Subhanallah..

    ReplyDelete
  58. wah sungguh luar biasa kuasa allah

    ReplyDelete
  59. subahhanalloh. ciptaanmu sangat luar biasa ya rob..

    ReplyDelete
  60. Ijin nyimak sob. . artikelnya mantap banget, kami tunggu update terbarunya.
    Salm sehat dan sukses

    ReplyDelete