Ditemukan Bukti Benua yang Hilang di Samudera Hindia



(jelajahunik) Ilmuwan menyatakan telah menemukan bukti dari tenggelamnya mikrobenua yang hilang. Bukti ini ditemukan dengan meneliti butiran pasir di pantai pada sebuah pulau kecil di Samudra Hindia. Pulau kecil itu adalah Mauritius, sebuah pulau kecil yang terletak 2.000 kilometer di lepas pantai Afrika, sebelah timur Madagaskar, terbentuk sekitar sembilan juta tahun lalu dari pendinginan lava yang dimuntahkan oleh gunung berapi bawah laut.

Di Mauritius, peneliti baru-baru ini menemukan butiran pasir yang mengandung fragmen mineral zikron yang usianya lebih tua dari pulau tersebut yakni 660 juta tahun dan sekitar dua miliar tahun. Sebuah studi baru yang tertuang dalam jurnal Nature Geoscience, ilmuwan menyimpulkan mineral tua itu dulunya terdapat di sebuah daratan yang sekarang telah lenyap, di mana potongan-potongan kecilnya telah terseret naik ke permukaan selama pembentukan Mauritius.

"Ketika lava bergerak melewati material benua saat melintasi jalan menuju permukaan, mereka membawa beberapa batu yang mengandung zicron," jelas Bjørn Jamtveit, seorang ahli geologi di University of Oslo di Norwegia.

Sebagian besar batu mungkin hancur dan meleleh karena suhu tinggi lava namun sebagian butiran zicron dapat bertahan dan beku ke dalam lava (selama letusan) dan bergulir turun membentuk batuan pada permukaan Mauritius.

Jamtveit bersama rekannya memperkirakan bahwa mikrobenua yang hilang tersebut adalah apa yang dikenal dengan Mauritia, yang mana ukurannya seperempat dari luas Madagaskar. Kemudian, melalui kalkulasi ulang bagaimana proses benua kuno tersebut terpisah, para ilmuwan menyimpulkan Mauritia merupakan salah satu bagian kecil dari sebuah "superbenua" yang jauh lebih besar mencakup India dan Madagaskar yang disebut Rodinia.

"Mauritia sebagai daratan ketiga yang terselip bersama dalam satu benua sebelum pembentukan Samudera Hindia," kata Jamtveit.

Akan tetapi seperti halnya Atlantis di masa prasejarah, Mauritia akhirnya tenggelam di bawah gelombang saat India terpisah dari Madagaskar sekitar 85 juta tahun yang lalu. Para ilmuwan telah lama menduga bahwa pulau-pulau vulkanik mungkin menyimpan bukti benua yang hilang.

Inilah yang melatarbelakangi Jamtveit dan timnya memutuskan untuk menguji hipotesis ini selama singgah di Mauritius sebagai bagian dari penelitian perjalanan panjang pada tahun 1999. Mauritius merupakan situs penelitian yang baik karena merupakan pulau yang masih relatif muda, dan terbentuk dari lava laut yang mengandung zicron secara alami, mineral keras tidak mudah terpengaruh cuaca.

"Jika usia zicron lebih tua dari sembilan miliar tahun ditemukan di Mauritius, ini akan menjadi bukti yang baik akan kehadiran materi benua yang terkubur," ungkap Jamtveit.

Awalnya, para ilmuwan mencoba menghancurkan batu dari Mauritius untuk mengekstrak kristal zicron tetapi justru merusak peralatan dan persoalan kontaminasi. "Inilah yang menjadi penghambat penelitian sementara waktu," kata Jamtveit.

Namun, beberapa tahun kemudian tim kembali lagi ke Mauritius dan kali ini mengambil sampel pasir dari dua pantai yang berbeda. Para ilmuwan berhasil mengekstraksi 20 sampel zicron yang terkandung dalam pasir tersebut.

Kali ini mereka berhasil menentukan tanggal dari delapan sampel yang ada dengan mengkalkulasi tingkat unsur-unsur uranium dan thorium didalamnya. Kedelapan sampel itu memberikan bukti usia yang lebih tua dari usia lava Mauritius. (Umi Rasmi. Sumber: National Geographic News)

Ilmuwan menyimpulkan Mauritia, merupakan salah satu bagian kecil dari sebuah "superbenua" 
 




160 Komentar:

  1. Waaw luar biasa, Penelitian yang menjadi penegtahuan tambahan buat ane.

    ReplyDelete
  2. wah hebat dong gan ternyata banyak keindahan dunia semua adalah kekuasaan tuhan

    ReplyDelete
  3. Terimakasih sudah buat informasinya, ini pasti sangat bermanfaat buat para pembacanya.

    ReplyDelete
  4. Waw ternyata, Penelitian yang menjadi pengetahuan buat ane, Artikel menarik

    ReplyDelete
  5. Ternyata setelah di baca lumayan menarik juga.

    ReplyDelete
  6. Artikel yg menarik gan, saya paling suka artikel tentang kota, benua, atau peradaban yang hilang, menambah wawasan kita. thanks.

    ReplyDelete
  7. Isi tulisannya sangat menarik banget gan, asik lagi di bacanya, bikin wawasan nambah luas.

    ReplyDelete
  8. oh jadi gitu ya gan, terimakasih infonya

    ReplyDelete
  9. ok gan trimkasih telah membagi ilmunya, semoga menjadi amal ibadah dan bermanfaat. salam sukses gan..... :)

    ReplyDelete
  10. Wah bakal jadi penemuan yang sangat fantastis nih.

    ReplyDelete
  11. Sungguh suatu fenomena alam yang luar biasa..

    ReplyDelete
  12. untung aja udah ketemu solusinya,sukses selalu ya para ilmuwan,makasih gan buat infonya artikel yang menarik.

    ReplyDelete
  13. Semakin banyak fakta ilmiah yang bermunculan, luar biasa...

    ReplyDelete
  14. Info yang menarik...
    terimakasih banyak.

    ReplyDelete
  15. Sepertinya akan banyak hal yang terkuak seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi yang semakin canggih.

    ReplyDelete
  16. Memang banyak benua-benua yang sudah hilang di dunia ini karena tenggelam dalam air laut.

    ReplyDelete
  17. Artikel yang bagus..
    semoga bermanfaat untuk orang banyak.

    ReplyDelete
  18. Oh jadi begitu mas, saya baru tahu nih.

    ReplyDelete
  19. jadi benua indi itu ada dua ya gan ..?

    ReplyDelete
  20. semoga aja masih banyak lagi yang bisa di temukan yah gan .

    ReplyDelete
  21. Sudah terbukti belum ada peninggalan kebudayaan dan peradaban oleh sisa manusianya disana?

    ReplyDelete
  22. Kalo seperti itu sih saya juga mendukung.

    ReplyDelete
  23. wah masa sich gan hehehe
    http://www.promomainan.com/
    http://www.mobil-sewa.com/home
    http://www.supplierbaut.com
    http://www.netsprogram.com

    ReplyDelete
  24. artIKelNYa sangat MENArIK, DAn ini SanGAt mEMBeRikAn peNEgTAHUaN BAGi Orang baNYAK. sEMoga sukses.

    ReplyDelete
  25. bermanfaat sekali gan atas informsinya, ini sangat membantu

    ReplyDelete
  26. Waaw luar biasa, Penelitian yang menjadi penegtahuan tambahan buat ane.

    ReplyDelete
  27. Mudahan-mudahan bisa seterusnya gan.

    ReplyDelete
  28. wah ternyata ada juga ya

    ReplyDelete
  29. jangan jangan itu atlantis gan... bisa langsung di teliti itu siapa tau kita dapat teknologi baru.... kan atlantis teknologinya maju

    ReplyDelete
  30. wahh bener-bener keren banget gan bukit benua nya... mudah-mudahan tetep terjaga seperti itu yah gan..

    ReplyDelete
  31. steady also info,, thanks and success pobud,,

    ReplyDelete
  32. nice info gan
    http://rnf.hol.es

    ReplyDelete
  33. terima kasih atas informasinya

    ReplyDelete
  34. wah steady also ni info,, thank you very much for the info,,, gan Greetings

    ReplyDelete
  35. Sebuah info yang sangat bermanfaat buat menambah ilmu pengetahuan, terimakasih gan infonya...

    ReplyDelete
  36. Artikel yang menarik gan

    ReplyDelete
  37. ayo dong gan di tunggu postingan terbarunya ...

    ReplyDelete
  38. mantap juga infonya,,makasih dan sukses slalu,,

    ReplyDelete
  39. Terima kasih atas Artikel dan Info yang selalu menambah wawasan.semoga sukses

    ReplyDelete
  40. Ikut nyimakgan artikelnya di atas sangat menarik dan telah banyak memberikan informasi yang sangat luarbiasa yang saya dapat. Terimakasih

    ReplyDelete
  41. Mantap deh artikel nya terima kasiih,,
    kalau bissa lanjutkan posting nya :)

    ReplyDelete
  42. oh begitu baru tau saya setelah membaca artikel ini. tx bro

    ReplyDelete
  43. sangat sempurna postingnya, keren deh

    ReplyDelete
  44. Terimakasih gan atas informasi yang akurat, tajam dan terpercaya ini. Semoga informasi ini dapat memberikan wawasan yang lebih untuk semua pembaca khususnya saya sendiri.. sumpeh dah ane salut sama postingan agan yang satu itu, baguss beneerrr, jadi ngiri
    Sukses selalu dah gan buat ente, berikan terus informasi yang menarik seperti ini

    ReplyDelete
  45. Artikelnya di atas telah memberikan banyak informasi yang saya dapatkan serta menarik. Terimakasih banyak gan & semoga berada dalam keadaan sehat selalu.

    ReplyDelete
  46. Informasi yang sangat manrik dan teirma kasih atas informasi yang sudah disampaikan salam sukses selalu aja gan !

    ReplyDelete
  47. Makasih Gan Bemanfaat Bnget Infonya....!!

    ReplyDelete
  48. sebuah artikel yang menarik dan sangat bermanfaat. lanjutkan terus gan sebuah kreatifmu.. saya tunggu...

    ReplyDelete
  49. Terimakasih atas informasinya bermanfaat,, gak mau koment panjang lebar, disini saya cuma ikut nyimak apa yang ada diatas. ditunggu terus informasi selanjutnnya yang lebih menarik dan lebih bagus lagi. salam semangat !!

    ReplyDelete
  50. Terimakasih atas sajian informasi nya sangat bermanfaat, , semoga untuk kedepannya bisa menyajikan informasi yang lebih membangun lagi " salam sehat "

    ReplyDelete
  51. Selamat pagi gan, blognya di atas telah banyak memberikan informasi yang sangat penting dan menarik. Terimakasih gan.

    ReplyDelete
  52. Informasi yang anda sajikan kepada kami sangat memberikan motifasi dan dangat menambah wawasan

    ReplyDelete
  53. The information above has given many tremendous benefits that I get. Thank gan good luck always.

    ReplyDelete
  54. Artikel ini sangat bagus dan bisa menjadikan sarana untuk meningkatkan minat membaca

    ReplyDelete
  55. belog di atas sangat memberikan informasi yang sangat luar biasa. Terimakasih gan.

    ReplyDelete
  56. Di dalam artikel ini banyak wawasan yang bermanfaat sekali..
    pokoknya saluuuuttt deh kak..

    ReplyDelete
  57. Makasih banyak untuk wawasannya kak,ini benar” yahuuud sekali informasinya..
    salut… !

    ReplyDelete
  58. tapi konon di atlantik ada juga benua yang hilang tuh,,kabarnya di sekitar indonesia tah apa namanya

    ReplyDelete
  59. terimakasih gan sudah posting yang sebagus dan menarik ini dan saya sangat senang membaca nya :)

    ReplyDelete
  60. selamat sore, ijin menyimak yah gan he

    ReplyDelete
  61. tulisan yang agan posting sangat sugguh menarik ..

    ReplyDelete
  62. mantap gan semoga postingan ini bermanfaat yahh, salam kenal aja yah :)

    ReplyDelete
  63. Wow baru tahu saya kalau ada benua yang hilang, terima kasih infonya ya Gan

    ReplyDelete
  64. makasih atas infonya semoga bermanfa'at bagi semua bro buat nambah nambah pengetahuan bro

    ReplyDelete
  65. aduh mau komen lupa karena sayaa bingung ko yang komen "obat semua"?

    ReplyDelete
  66. Monggo Di Buka Balik Kaka

    http://b3l4j4rt.blogspot.com/

    Oh ya Postnya Bagos Tu

    ReplyDelete
  67. Oh jadi begitu mas, saya baru tahu nih.

    ReplyDelete
  68. Terimakasih gan informasinya sangat menarik dan banyak memberikan informasi yang saya dapatkan, semoga anda berada dalam orang-orang yang beruntung.

    ReplyDelete
  69. izin menyimak di postingan agan yang sangat menarik dan berguna ini .....

    ReplyDelete
  70. saya sungguh senang membaca postingan yang bagus ini ...

    ReplyDelete
  71. kalo ilmuwannya mau geser seikit ke indonesia,barangkali bisa ketemu benua lagi,secara indonesia kan lengkap..

    ReplyDelete
  72. ijin ak fotocopy artiklenya ya gan.buat tugas sekolah aku...mks

    ReplyDelete
  73. senangnya baca informasi ini, sangat bermanfaat.
    Ijin share link-nya ke teman-teman biar mereka tahu semua.

    ReplyDelete
  74. keren amat kalau web site agan..
    makasih yah infonya..
    sukses selalu

    ReplyDelete
  75. artikel yang bagus dan bermanfaat..makasih buat infonya

    ReplyDelete
  76. Wow ternyata, Penelitian yang menjadi pengetahuan buat ane, Artikel menarik

    ReplyDelete
  77. waaah ada ya dunia yang menghilang

    ReplyDelete
  78. kunjungan siang infonya menraik dan menambah wawasan makasih

    ReplyDelete
  79. Sangat luas juga yh benua2 yg hilannya.

    ReplyDelete
  80. Ternyata bumi ini masih banyak menyimpan misteri misteri yang masih banyak yang belum ditemukan.

    ReplyDelete
  81. Ternyata masih banyak hal yang belum ditemukan.

    ReplyDelete
  82. makasih infonya gan,,,
    kunjungi:http://www.bromoweb.com

    ReplyDelete
  83. Informasi Mengenai Cara Cepat dan Ampuh Mengobati Lemah Syahwat dengan Obat Herbal Alami Penyembuh Lemah Syahwat Tric Jus.

    ReplyDelete
  84. info yang sangat menarik, makasih.

    ReplyDelete

  85. Informasi Mengenai Obat Alami Sakit Telinga Trica Jus Sebagai Salah Satu Cara Cepat dan Ampuh Menyembuhkan Sakit Telinga.

    ReplyDelete
  86. bagus sekali artikelnya menambah wawasan

    ReplyDelete
  87. terima kasih banyak gan postinganya. sangat menarik sekali gan

    ReplyDelete
  88. makasih banyak informasinya. artikelnya sangat bagus

    ReplyDelete
  89. Thank's ya sob untuk informasinya. . sukses untuk blognya, semoga apa yang disajikan bermanfaat. . Amiin

    ReplyDelete
  90. Ijin nyimak sob. . artikelnya mantap banget, kami tunggu update terbarunya.
    Salm sehat dan sukses

    ReplyDelete
  91. Terimakasih untuk informasinya. . sangat menarik banget sob

    ReplyDelete
  92. Terimakasih untuk informasinya. . salam sehat dan semoga informasinya bermanfaat.

    ReplyDelete
  93. Mantap gan infonya. . kami tunggu ya update terbarunya

    ReplyDelete
  94. Thank's infonya gan. . menarik dan gak bikin jenuh bacanya.
    Sukses terus ya, jangan lupa mampir balik

    ReplyDelete
  95. Ijin nyimak artikelnya gan. . sangat menarik.
    Terimakasih ya gan telah menyajikannya. salam sehat

    ReplyDelete
  96. Makasih gan untuk infonya. . semoga bermanfaat dan update terus ya
    Salam sehat

    ReplyDelete
  97. Postingan yang sangat bagus dan menarik gan..
    thanks ya telah berbagi dengan kami, semoga bermanfaat

    ReplyDelete
  98. wah kok bisa hilang gitu ya gan..

    ReplyDelete
  99. For latest news you have to go to see internet and on world-wide-web I found this
    site as a most excellent website for hottest updates. Konveksi Tas

    ReplyDelete

  100. I’m impressed, I must say. Actually rarely do I encounter a blog that’s each educative and entertaining, and let me tell you, you have hit the nail on the head. Your idea is outstanding; the problem is something that not enough people are speaking intelligently about. I am very comfortable that I stumbled across this in my search for one thing relating to this.
    Konveksi Tas

    ReplyDelete