"Gangnam Style" dinobatkan sebagai Lagu Perdamaian Dunia

Siapa yang tak kenal dengan penyanyi berbadan tambun ini, siapa lagi kalau bukan PSY. Yup, penyanyi asal Korea yang sukses membawakan lagu “Gangnam Style” ini sinarnya belum redup hingga saat ini. Baru-baru ini Sekjen Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Ban Ki-moon ternyata memuji lagu yang di bawakan oleh PSY itu loh. Menurutt Sekjen PBB, lagu tersebut telah menjadi kekuatan untuk perdamaian dunia.
Menurut pengakuan Ban Ki-moon, dirinya sangat bangga dengan cara PSY meperkenalkan karyanya. Saat ini MV “Gangnam Style” sendiri sudah dilihat lebih dari 400 juta orang yang melihat video tersebut. Fantastic.

Ban Ki-moon
“Aku telah menontonnya beberapa kali,” ujar Ban dalam wawancara dengan AFP, pada hari Rabu (10/10). “Dan Aku sangat bangga karena penampilannya disukai dan dinikmati lebih dari 400 juta kali, itu sangat menakjubkan.”
“Tak ada bahasa yang dibutuhkan di dunia musik,” lanjut Ban. “Itulah kekuatan musik, bahasa musik adalah bahasa hati yang damai. Lewat promosi seni kita bisa lebih memahami kultur dan peradaban orang lain.”

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_yxr_Ev9rrYFOsAueWVdbLWbJEcJOzeCQHCB0bDkiyJ8fld_g4oOJwc5tRjpsPNqis9IkCDdIlK007WLdT51Ad2dfJDtZH3gLkpFirZnM9FE5SzNBtJei8g182hsudRsbiPvTKSHAt4N6/s1600/psys-gangnam-style.jpg
PSY
Dimana era ketidakstabilan seperti saat ini, kita perlu untuk mengkampanyekan pemahaman yang lebih baik lagi lewat musik. Sehingga nantinya musik dapat di jadikan sarana untuk mempersatukan perbedaan yang ada di dunia, ujar Sekjen PBB Ban Ki-moon.
Buat PSY kapan akan melakukan konsernya di Indonesia??  




21 Komentar:

  1. mantabs gan kalo gitu gangnam style lagu simbol untuk perdamaian dunia

    ReplyDelete
  2. semoga bisa menjadikan dunia ini damai bukan hanya sebagai simbol

    ReplyDelete
  3. wah, PSY seniman yang kreatif. karyanya tidak hanya digemari oleh penikmat musik, tetapi juga dijadikan sebagai simbol perdamaian dunia

    ReplyDelete
  4. mantap banget sih......PSY gak abis-abis nh tenar nya

    ReplyDelete
  5. yaaaa mudah mudahan saja, beberapa kelompok yang disindir secara tidak lansung, meraasa malu dan sedikit merubah, dan lebih berbagi kepada yang lebih membutuhkan bantuan, :-D

    ReplyDelete
  6. semakin fenomenal aja nih gangnam style...
    thanks info nya.

    ReplyDelete
  7. semoga gangnam style memang bisa di jadikan sebagai lagu perdamaian.

    ReplyDelete
  8. padahal cuma tarian seperti itu tapi bisa jadi sangat fenomenal sekali..
    apa yah gan yang bisa menyebabkan seperti itu?

    ReplyDelete
  9. semoga indonesia juga bisa menciptakan tarian yang bisa menjadi sangat terkenal di seluruh dunia.

    ReplyDelete
  10. Mneurut saya lagu ini lucu walaupun saya tidak mengeri
    bahasnya. karna yang membawakannya pintar menari.

    ReplyDelete
  11. gangnam style ok banget gan seru banget kocak abis

    ReplyDelete
  12. keren gan lagunya memang menarik sekali.......

    terkait dengan para komtator, baik gan maaf sbelumnya nih agak keluar dari permasalahan saya ingin menanyakan tanggapan mengenai para komentator yang mengatas namakan obat pada blog agan apakah mengganggu??? termasuk saya sensdiri terimakasih

    ReplyDelete
  13. kasih jempol empat deh untuk PSY..
    :)

    ReplyDelete
  14. Musisi berbakat asal korsel ini patut diacungi jempol, semoga dunia musik asia bisa membooming sedunia dan tidka lagi didominasi oleh musik barat..

    ReplyDelete
  15. wah bagus nih kalau lagunya buat perdamaian

    ReplyDelete